Home

Rabu, 20 Agustus 2014

Penggunaan preposisi “With”, “Over”, dan “By”

Penggunaan preposisi "With", "Over", dan "By"
Quality Online Education – Kali ini, ada pembelajaran baru mengenai penggunaan preposisi with, over, dan by. berikut penggunaannya dalam bahasa Inggris. 

With
Digunakan untuk menunjukkan kebersamaan atau terlibat di dalam sesuatu:
I ordered a sandwich with a drink.
He was with his friend when he saw me.
She has been working with her sister at the nail shop.
The manager will be with you shortly.
Digunakan untuk menunjukkan “memiliki”:
I met a guy with green eyes.
Were you the one talking with an accent?
People with a lot of money are not always happy.
Digunakan untuk menunjukkan “menggunakan”:
I wrote a letter with the pen you gave me.
This is the soup that I made with rice and barley.
He cut my hair with his gold scissors.
Digunakan untuk menunjukkan perasaan:
I am emailing you with my sincere apology.
He came to the front stage with confidence.
Digunakan untuk menunjukkan kesepakatan atau pemahaman:
Are you with me?
Yes, I am completely with you.
She agrees with me.


Over

Digunakan untuk menunjukkan perpindahan dari satu tempat ke tempat lain:
Come over to my house for dinner sometime.
Could you roll over?
They sent over a gift for his promotion.
Digunakan untuk menunjukkan gerakan ke bawah:
The big tree fell over on the road.
Can you bend over and get the dish for me?
He pushed it over the edge.
Digunakan untuk menunjukkan lebih dari jumlah yang diharapkan atau jumlah:
This amount is over our prediction.
Kids twelve and over can watch this movie.
The phone rang for over a minute.
Digunakan untuk menunjukkan suatu periode waktu:
I worked there over a year.
She did not sleep there over this past month.


By

Digunakan untuk menunjukkan kedekatan:
Can I sit by you?
He was standing by me.
The post office is by the bank.
Digunakan untuk menunjukkan orang yang melakukan sesuatu dalam kalimat pasif:
The microwave was fixed by the mechanic.
The flowers were delivered by a postman.
The branch office was closed by the head office.
Digunakan untuk menunjukkan suatu tindakan dengan tujuan tertentu:
You can pass the exam by preparing for it.
I expressed my feeling toward her by writing a letter.
She finally broke the record by pure effort.
Digunakan untuk menunjukkan rata-rata atau metode:
Please send this package to Russia by airmail.
I came here by subway.

Penggunaan preposisi “Of”, “To”, and “For”

Penggunaan preposisi "Of", "To", and "For"
Quality Online Education – Kali ini teman-teman akan mempelajari bagaimana penggunaan preposisi of, to, dan for.



Of

Digunakan untuk kepemilikan, berkaitan dengan:
The key of this game is that you cannot ever win.
The emphasize of the show is at the end.
The last page of the book describes the writer’s profile.
Don’t touch it. That’s the book of my friend’s sister.
I always dreamed of being handsome and popular.
Digunakan untuk menunjukkan referensi:
I got married in the winter of 2009.
This is a painting of my family.
I had a discount of 15 percent on the purchase.
Digunakan untuk menunjukkan jumlah atau nomor:
I drank four cups of tea.
A large number of people gathered to mke a demonstration.
I had only four hours of sleep during the last two days.
He got a great score of 5 on his mathematics assignment.


To

Digunakan untuk menunjukkan tempat, orang, seseorang atau sesuatu yang bergerak ke suatu arah:
She is heading to the entrance of the building.
The package was mailed to Mr. Wibawa last morning.
All of us went to the cinema.
Please send it back to us.
Digunakan untuk menunjukkan batas atau titik akhir:
Water rising up to the roof.
The stock prices rose up to 300 dollars.
Digunakan untuk menunjukkan hubungan:
This system is very important to learn.
Her answer to your question is in this envelop.
Do not respond to every little thing in your life.


For

Digunakan untuk menunjukkan penggunaan sesuatu:
This is a place for enjoying the beach atmosphere.
I made bread for your arrival.
I put a note on the door or alert.
He has been practicing for next year’s championship.
Digunakan untuk kalimat yang berarti karena (because of):
He was very proud for me.
We are very happy for your success.
For all of this, I have decided that relationship.
Digunakan untuk menunjukkan waktu atau durasi:
He’d have a million dollars only for a few decades
I go to school for a few months.
All property is just enough for today.

Preposisi “On”, “At”, and “In”

Quality Online Education – Preposisi adalah kata yang menghubungkan frase kata benda (noun), kata ganti (pronoun), atau ke beberapa bagian lain di dalam kalimat.
Preposisi bisa menjadi hal yang rumit untuk para pelajar bahasa Inggris. Tidak ada aturan yang pasti atau formula untuk memilih sebuah preposisi. Pada tahap awal pembelajaran bahasa, Kalian harus mencoba untuk mengidentifikasi preposisi ketika membaca atau mendengarkan kata-kata dalam bahasa Inggris dan mengenali penggunaannya. Jadi, teman-teman tidak akan diberikan sebuah formula atau rumus khusus untuk menentukan preposisi, dan cara terbaiknya adalah dengan berlatih serta terus berlatih. Di bawah ini adalah beberapa penggunaan preposisi yang bisa kalian dapatkan.

  • to the office
  • at the desk
  • on the table
  • in an hour
  • about myself



Sebuah preposisi digunakan untuk menunjukkan arah, lokasi, waktu, atau untuk memperkenalkan obyek. Berikut adalah contoh penggunaan preposisi On, At, serta In.

On


Digunakan bila kalian ingin mengekspresikan permukaan sesuatu:

  • I put a pencil on the kitchen table. 
  • The newspaper is on my desk.



Digunakan untuk menunjukkan hari dan tanggal:

  • My uncle comes on Wednesdays.
  • I was born on the 21th day of June in 1988.



Digunakan untuk menunjukkan perangkat atau mesin, seperti telepon dan komputer:

  • He was on the phone yesterday morning.
  • He has been on the computer since this afternoon.
  • My favorite cartoon will be on TV tonight.



Digunakan untuk menunjukkan bagian tubuh:

  • The stick hit me on my neck.
  • She kissed me on my cheek.
  • I wear a ring on my foot finger.



Digunakan untuk menunjukkan keadaan terhadap sesuatu:

  • All clothes in this store is on sale.
  • The house is on fire.



At


Digunakan untuk menunjukkan waktu tertentu:

  • I will meet he at 12 p.m.
  • The car will stop here at 5:45 p.m.



Digunakan untuk menunjukkan sebuah tempat:

  • There is a party at his house.
  • There were hundreds of dogs at the park.
  • We saw a football game at the stadium.



Digunakan untuk menunjukkan alamat email:

  • Visit my email at ahmadwibawa@gmail.com



Digunakan untuk menunjukkan suatu kegiatan:

  • He applauses at my acting.
  • I am good at taking a portrait photo.



In


Digunakan untuk waktu yang tidak spesifik seperti hari, bulan, musim, dan tahun:

  • She always reads comix in the morning.
  • In the summer, we have a rainy season for four weeks.
  • The new semester will start in June.



Digunakan untuk menunjukkan lokasi atau tempat:

  • She watched me directly in the eyes.
  • I am currently sleeping in a hotel.
  • My hometown is Jakarta, which is in Kemang.



Digunakan untuk menunjukkan bentuk, warna, atau ukuran:

  • This painting is mostly in red.
  • The foortball players stood in a circle.
  • This clothes comes in four different sizes.



Digunakan untuk mengekspresikan pekerjaan sambil mengerjakan sesuatu:

  • In making for the final report, we revised the tone three times.
  • A catch phrase needs to be impressive in marketing a product.



Digunakan untuk menunjukkan suatu keyakinan, pendapat, minat, atau perasaan:

  • I believe in the next life. (saya percaya adanya kehidupan selanjutnya)
  • We believe in God. (kami percaya adanya Tuhan)
  • We are not interested in kidding.

Regular and Irregular Verbs (Kata kerja beraturan dan tidak beraturan)

Quality Online EducationTeman-teman, perlu kalian ketahui bahwa bentuk kata kerja dalam bahasa Inggris itu ada dua jenis yaitu regular verbs dan irregular verbs.




Regular verbs


Regular verbs merupakan anggota kata kerja yang berakhiran dengan “ed” atau “d”. Jadi, jika kata kerja tersebut mengalami perubahan, maka teman-teman cukup menambahkan frase “ed” pada kata kerja berakhiran huruf konsonan dan menambahkan frase huruf “d” pada kata kerja yang berakhiran huruf e. Beberapa contohnya bisa kalian temukan di bawah ini.

Base Verb
Past
Past Participle
Learn
Learned
Learned
Study
Studied
Studied
Cook
Cooked
Cooked
Solve
Solved
Solved
Ask
Asked
Asked
Watch
Watched
Watched
Listen
Listened
Listened


Irregular verbs

Irregular verbs merupakan kata kerja yang tidak bisa diakhiri dengan “ed” dan “d”. Pada kata kerja jenis ini, ada aturan dari bahasa Inggris yang mengharuskan teman-teman merubah kata kerja tersebut ke dalam bentuk yang berbeda. Sebagai contoh, kata “eat”, sesuai dengan aturan bahasa Inggris, kalian tidak dapat merubahnya menjadi eated tetapi yang benar adalah “ate”. Mengapa demikian? Aturan dalam bahasa Inggrislah yang menentukan itu semua. Berikut beberapa contoh yang bisa kalian dapatkan menenai perubahan kata kerja irregular verbs.

Base Verb
Past
Past Participle
Grow
Grew
Grown
Know
Knew
Known
Begin
Began
Begun
Draw
Drew
Drawn
Drive
Drove
Driven
Fly
Flew
Flown
Give
Gave
Given
Speak
Spoke
Spoken
Swim
Swam
Swum
Go
Went
Gone
Take
Took
Taken
Find
Found
Found
Spend
Spent
Spent
Teach
Taught
Taught
Pay
Paid
Paid
Feel
Felt
Felt
Buy
Bought
Bought
Meet
Met
Met
Have
Had
Had
Feed
Fed
Fed
Keep
Kept
Kept
Cut
Cut
Cut
Hit
Hit
Hit
Set
Set
Set
Shut
Shut
Shut
Fit
Fit
Fit

Perfect Continuous Tense dalam bahasa Inggris

Perfect Continuous Tense dalam bahasa Inggris
Quality Online Education – Perfect progressive tense mendeskripsikan atau menjelaskan kejadian atau peristiwa yang terjadi pada masa lampau, bisa berlanjut hingga saat ini, dan kemungkinan akan berlanjut lagi ke masa depan.  Perfect progressive tense di bagi ke dalam tiga bentuk yaitu present perfect progressive tense, past, dan future progressive tense.



Present perfect progressive tense


Ini adalah tenses yang memberikan pengertian kepada anda mengenai peristiwa yang dimulai dan diakhiri di masa lalu. Meskipun begitu, kejadian atau peristiwa tersebut masih memiliki kaitan atau akibat dengan masa sekarang. Menggunakan kata kerja have/has + been + ing.

Contoh :

  1. I have been eating, and I am still full.
  2. She has been running, and she is still tired.
  3. They have been practicing the piano, and they are much better now.



Past perfect progressive tense


Past perfect progressive tense mengilustrasikan sebuah kejadian yang berlangsung di masa lampau dan telah selesai sebelum ada kejadian atau situasi lain di masa tersebut. menggunakan kata kerja had + been + ing.

Contoh :

  1. I had been eating, and I was still full.
  2. She had been running, and she was still tired.
  3. They had been practicing the piano, and they were much better.


Future progressive tense


Future progressive tense mengindikasikan kejadian yang sedang berlangsung dan akan terselesaikan di masa yang akan datang. Menggunakan kata kerja will + have + been + ing.

Contoh :

  1. By tonight, I will have been eating for several minutes, and I will be quite full.
  2. By next summer, She will have been running for almost a year, and She will be fit and healthy.
  3. By the time of the concert, They will have been practicing the piano for several months, and They will be much better.

Continuous Tense dan Perfect Tense dalam bahasa Inggris

Quality Online Education- Progressive tense atau continuous tense merupakan kata kerja yang menandakan bahwa aktivitas dalam kalimat tersebut sedang berlangsung. Kalimat yang mlibatkan progressive tense menggunakan is (present), was (past), atau will be (future). Dalam bahasa indonesia, teman-teman bisa melihat beberapa contoh berikut.
  1. Saya sedang berlari
  2. Saya sedang tidur
  3. Saya sedang duduk
  4. Dia sedang berjalan
  5. Mereka sedang berlari
  6. Dina sedang belajar kelompok
Kalimat-kalimat simpel di atas memberikan arti bahwa kejadian tersebut sedang berlangsung bukan? Nah, dalam bahasa inggris kita tidak menggunakan arti kata “sedang”. Namun teman-teman diharuskan untuk menggunakan kata kerja tenses seperti yang telah dicantumkan di atas. Beberapa contoh berikut bisa membuktikan teori tersebut.


Progressive tense


Run


  1. I am running right now. (present progressive)
  2. I was running at this time last year. (past progressive)
  3. I will be running next Sunday. (future progressive)

Eat


  1. I am eating dinner now.
  2. I was eating dinner when you saw me.
  3. I will be eating dinner in the meeting.

Studying


  1. I am studying English at my desk.
  2. I was studying English the last two years.
  3. I will be studying English then.

Eat


  1. I am eating my supper now.
  2. I was eating our dinner when you called me.
  3. I will be eating breakfast by the time you come home.

Perfect Tense


Present Perfect tense merupakan keterangan waktu untuk mendeskripsikan sebuah kejadian yang dimulai di masa lampau kemudian terus berlanjut hingga ke masa sekarang. Kalimat yang melibatkan perfect tense menggunakan kata kerja “has/have + past participle”.

Past perfect tense yaitu kalimat untuk mendeskripsikan peristiwa yang dimulai dan diakhiri di masa lampau itu juga. Kalimat ini menggunakan kata kerja “had + past participle”.

Future perfect tense yaitu kalimat untuk mendeskripsikan kejadian yang akan terjadi sebelum ada kejadian lainnya. Kalimat ini menggunakan “will have + past participle”.

Contoh :

Run


  1. I have run several marathons this year. (present perfect)
  2. I had run a lot of marathons in the past. (past perfect)
  3. I will have run a marathon by the time I turn 30. (future perfect)

Study


  1. I have studied a lot about English grammar this semester.
  2. I had studied the basics of English grammar in elementary school.
  3. I will have studied a lot about English grammar when I finish college.

Penjelasan awal mengenai Tenses dalam Bahasa Inggris

Quality Online Education – Kata kerja dalam tenses menggambarkan waktu kejadian. Dalam bahasa Indonesia, teman-teman bisa melihat tenses dari kata keterangan yang diberikan misalnya “saya berenang kemarin, saya telah pergi sejak 3 tahun lalu, dia sedang berjalan”. Nah, kata-kata yang diberikan garis bawah tersebut merupakan kata keterangan yang menunjukkan waktu kejadian.
Di tiga kalimat tersebut, tentu kita tidak melihat perubahan kata kerja. Namun, di dalam bahasa inggris, ada perubahan kata kerja yang terjadi. saya akan memberikan contoh yang sama dengan tiga kalimat di atas yaitu “I swam yesterday, I have gone since 3 years ago, she is walking” kata kerja swam, have gone, dan walking merupakan kata kerja yang mempunyai bentuk asli “swim, go, dan walk”.
 
  1. Swam adalah kata kerja lampau dari swim
  2. Have gone adalah kata kerja untuk perfect tense dari go
  3. Walking adalah kata kerja untuk simple progressive dari walk

Penjelasan verb tenses yang lebih rinci

 
Kata kerja yang menjelaskan waktu kejadian dalam bahasa inggris dibagi ke dalam tiga kelompok utama yaitu sekarang (present), lampau (past), dan yang akan datang (future).
 
Contoh mudahnya :
 
  1. Present – She walks (dia berjalan)
  2. Past – She walked yesterday (dia berjalan kemarin)
  3. Future – She will walk tomorrow (dia akan berjalan esok hari)
Jog
•             I jog a marathon this year. (present)
•             I jog a marathon last year. (past)
•             I jog run a marathon next year. (future)
 
Study
•             I study mathematic now.
•             I study mathematic an hour ago.
•             I will study mathematic in one hour.
 
Watch
•             I watch a movie once a week.
•             I watched a movie yesterday.
•             I will watch a movie tomorrow.
 
Know
•             I know it.
•             I knew it the day before yesterday.
•             I will know it by tomorrow.
 
Play
•             I play football.
•             I played football the last two years.
•             I will play football next year.
 
Eat
•             I eat my supper every night.
•             I ate our dinner already.
•             I will eat breakfast tomorrow.
Yang dijelaskan di atas merupakan tenses utama dan akan dibagi lagi menjadi simple, progressive/continuous, perfect, dan perfect progressive/perfect continuous.
 
Contoh detail :

Present

 
Simple present – I finish this school task (saya menyelesaikan PR)
 
Present progressive – I am finishing this school task (saya sedang menyelesaikan PR)
 
Present perfect – I have finished this school task (saya telah menyelesaikan PR)
 
Present perfect progressive (kejadian yang telah ada dan masih berlangsung) – I have been doing a school task since yesterday (saya telah mengerjakan PR sejak kemarin)

Past

 
Simple past – I finished this school task yesterday (saya menyelesaikan PR kemarin)
 
Past progressive – I was finishing this school task last morning (saya sedang menyelesaikan PR kemarin pagi)
 
Past perfect – I had finished  this school task before you came last night (saya telah mengerjakan PR sebelum kamu datang kemarin malam)
 
Past perfect progressive – I had been doing this school task since 3 days ago when you came last night (saya telah mengerjakan PR sejak tiga hari lalu ketika kamu datang kemarin malam)

Future

 
Simple future – I will finish this school task tomorrow (saya akan menyelesaikan PR besok)
 
Future progressive – I will be finishing this school task when you come tomorrow night (saya akan sedang menyelesaikan PR ketika kamu datang esok malam)
 
Future perfect – I will have finished this school task when you come tonight (saya akan telah menyelesaikan PR ketika kamu datang malam ini)
 
Future perfect progressive – I will have been done this school task more than 3 hours when you come tonight (saya akan telah sedang menyelesaikan PR lebih dari 3 jam ketika kamu datang malam ini) – kalimat ini berarti, ketika seseorang datang malam ini, teman-teman akan telah mengerjakan PR selama tiga jam dan masih akan berlangsung.